Kamis, 23 September 2021

ANALISIS SWOT DALAM USAHA PERANGKAT KERAS KOMPUTER

 C.   ANALISIS SWOT DALAM USAHA PERANGKAT KERAS KOMPUTER

SWOT adalah singkatan dari strengths(kekuatan), weaknesses(kelemahan), opportunities(peluang), dan threats (ancaman), di mana SWOT ini sebagai suatu model dalam menganalisis suatu organisasi yang berorientasi profit dan non-profit dengan tujuan utama mengetahui keadaan organisasi tersebut secara lebih komprehensif. Maksud dari analisis SWOT yaitu :

1.         Strength

Atribut dari orang atau perusahaan yang sangat membantu untuk mencapai tujuan.

2.         Weaknesses

Atribut dari orang atau perusahaan yang sangat berbahaya untuk mencapai tujuan.

3.         Opportunities

Kondisi eksternal yang membantu untuk mencapai tujuan.

4.         Threats

Kondisi eksternal yang dapat merusak tujuan.


1.         Peranan SWOT Sebagai Analisis Manajemen Risiko dan Hubungannya dengan Pengambilan Keputusan

Peranan   SWOT   sebagai   alat   dalam   menganalisi   kondisi   suatu perusahaan selama ini dianggap sebagai suatu model yang dapat diterima  secara     umum     dan     lebih     familiar.     Sebenarnya     jika   kita   ingin   mempergunakan   bebagai   model  lain  itu  juga  memungkinkan seperti BCG (Boston  Consulting  Group),    manajemen    performance (kinerja manajemen) balanc scorecard dan berbagai alat lanalisis lainnya.

Beberapa    ornaisasi   profit   dan   non-profit   telah   mepergunakan     SWOT  ini  sebagai  salah  satu  alat  analisis  mereka ,  seperti  IPB    dalam  membuat   rencana  stategis  untuk  tahun  2008  sampai  2013.   Sehingga  dengan mempergunakan  SWOT sebagai  dasar analisis perusahaan  dalam  mengambil    keputusan,    maka   diharpkan   SWOT   juga  memungkinkan  untuk  dipergunakan sebagai  salah  satu  model  yang  representatif dalam   menganalisis manajemen risiko suatu perusahaan.Termasuk  tentuny akan mampu memberi masukan dalam mendukung pengambilan keputusan


2.         Contoh Analisa SWOT pada Produk Prangat keras

Adapun  analisi SWOT  terhadap  perangkat  keras   kompter   adalah  sebagai berikut:

a.        Analisis SWOT pada Usaha Drone Permainan

Berikut   adalah   analisi SWOT pada usaha drone  untuk  kegiatan pertanian:

1).   Faktor internal

a)         Strengths (kekuatan)

(1)     Pembuatan drone pertanian ini menjadi ebih sederhana karena saat ini telah tersedia banyak tutorial mengenai tata cara membuat drone.

(2)     Karena drone memiliki bamyak warna, sehingga konsumen  dapat memiliki warna yang sesuai dengan selere mereka masing-masing

(3)     Banyak sperepart pada drone yang dapat di buat secara mandiri

b)        Weakness (kelemahan)

(1)   faktor tenaga ahli sangat mempengaruhi kelancaran usaha ini karena   pembuatan  drone   pertanian  harus   menhetahui  ilmu ilmu mengenai kelistrikan, komputasi, dan lain-lain.

(2)   permintaan  konsumen  biasanya  akan menurun, jika keadaan cuaca sedang buruk.

2)    Faktor eksternal

a)         Opportunities (peluang/kesempatan)

(1)     Melihat banyaknya masyarakat yang membutuhan alat-alat   yang   digunakan   untuk    meningkatkan     efisiensi     pertanian, sehngga  drone  pertanian  bisa   menjadi  alternati   sebagai  alat

Pertanian konvensional yang relatif lebih mahal.

(2)     Sebagian besar penjual drone dikuasai oleh perusahaan perusahaan  besar   yang  menawarkan   drone    dengan     harga

(3)     Karena    drone    pertanian   relatif    murah  untuk  dioperasikan,  maka  drone  di  operasika   oleh  semu a  usia   petani,   dri   yang  muda sampai yang tua, maka pasar sasarannya mencakup semua kalangan masyarakat.


b)        Threat ( ancaman )

Melihat fakta bahwa penggunaan drown pertanian belum menjadi tren , maka produksi menjadi relatif sedikit . Apabila pelayanan dan kualitas yang kita berikan kepada konsumen kurang memuaskan, maka konsumen pun akan merasa kecewa , sehingga usah ini akan terancam bangkrut .Untuk mengatasi masalah tersebut , maka  pemberian pelayanan dan kualitas produk yang terbaik kepada semua konsumen menjadi hal yang utama . Kualitas produk yang baik dan pelayanan yang terbaik menjadi prioritas utama dalam menjalankan usaha drone pertanian.

b.        Analisis swot pada usaha wajan bolic.

Berikut adalah analisis swot pada usaha wajan bolich :

1.        Faktor internal

a.         Strenghts ( kekuatan)

(1). Komponen wajan bolic relatif sangat sederhana .

(2). Dapat dipasang dengan cepat dan mudah.

b.    Weakness ( kelemahan)

(1). Level daya yang tidak bisa dikendalikan.

(2). Masih belum popular karena menjamur nya wifi portable.

(3). Rentan terhadap hembusan angin.

2.    Faktor ekternal

a)    Opportunities ( peluang / kesempatan)

(1).  Melihat banyaknya masyarakat yang membutuhkan alat-alat yang digunakan untuk meningkatkan kestabilan internet, maka wajan  bolic bisa digunakan sebagai alternatif di samping penggunaan Wifi portable.

(2).  Usaha wajan bolic belum menjamur , namun sudah mulai dikenal oleh masyarakat luas .Jadi , potensi mendapatkan keuntungan maksimal masih bisa diperoleh karena belum banyak pihak yang menjual wajan bolic.

(3).  Karena drone pertanian relatif mudah untuk dioperasikan, maka drone  dioperasikan oleh semua usaha petani dari yang muda sampai yang tua,  maka pasar sasarannya mencakup semua kalangan masyarakat.

b).   Threats ( Ancaman)

Melihat fakta bahwa penggunaan wajan boluc belum menjadi tren, maka produksi menjadi relatif sedikit. Apabila pelayanan dan kualitas yang kita berikan kepada konsumen kurang memuaskan,maka  konsumen pun akan merasa kecewa, sehingga usaha ini akan terancam bangkrut. Untuk mengatasi masalah tersebut maka pemberian pelayanan dan kualitas produk yang terbaik kepada semua konsumen menjadi hal yang utama. Kualitas produk yang baik dan pelayanan yang terbaik menjadi prioritas utama dalam menjalankan usaha wajan bolic.

c.    Analisis swot pada usaha casing komputer dan kayu.

Berikut adalah analisis swot pada usaha wajan bolic :

1).   Faktor internal

a)    Strengths ( kekuatan)

(1).  Pengerjaan casing komputer lebih mudah dari cacing komputer konvensional.

(2).  Dapat dibentuk dengan cita rasa seni yang tinggi.

b)    Weakness( kelemahan)

(1).  Memakan waktu lama dalam proses pembuatannya.

(2).  Rata-rata pengerjaannya masih kasar karena teknik prakarya dengan media kayu adalah teknik yang sangat sulit.

2).  faktor eksternal

a)    Opportunities (  peluang/ kesempatan)

Melihat banyaknya tren yang menggabungkan antara teknologi, seni, dan alam, maka casing komputer kayu bisa menjadi salah satu bentuk peluang usaha yang menjanjikan karena ketiga aspek tersebut terpenuhi.

b)    Threats ( ancaman)

Melihat fakta bahwa penggunaan casing komputer dari kayu belum menjadi tren maka produksi menjadi relatif sedikit. Apabila pelayanan dan kualitas yang kita berikan kepada konsumen kurang memuaskan, maka konsumen pun akan merasa kecewa sehingga usaha ini akan terancam bangkrut. Untuk mengatasi masalah tersebut maka pemberian pelayanan dan kualitas produk yang terbaik kepada semua konsumen menjadi hal yang utama. Kualitas produk yang baik dan pelayanan yang terbaik menjadi prioritas utama dalam menjalankan usaha tersebut.


Link Absen :

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSfNd3cWqPc6KAkGzoyLWjBkxMtLtqtUWNfhVWWdzeau257SFA/viewform?usp=sf_link

0 komentar:

Posting Komentar