Jumat, 15 Januari 2021

Lanjutan Instalasi MariaDB Server

h. Langkah berikutnya adalah melakukan konfigurasi user root untuk database server. Hal mendasar yang perlu diingat adalah user root sebagai user tertinggi Perintah yang digunakan untuk melakukan konfigurasi user root adalah mysql secure_instalation. Selanjutnya, tekan tombol Enter untuk melanjutkan proses instalasi.

 

Gambar 8.13 Perintah melakukan setup database server

Sumber: https://dc392.4shared.com/img/7CLJqYolda/ $23/16694ead188/bb8mr10

i.      Selanjutnya, menentukan password untuk user root di database server. Oleh karena belum melakukan konfigurasi apa pun maka user dapat langsung saja menekan tombol Enter untuk menuju tahap selanjutnya.

Gambar 8.14 Menentukan password root untuk database

server Sumber: https://dc.14.4shared.com/img/_h67A3KDeel $23/16694ead570/bb8mr1

j.  Sistem secara otomatis memberikan tampilan konfirmasi “set root password? (Y/n)”. Tampilan tersebut dapat diisi dengan mengetik huruf“Y” terlebih dahulu dilanjutkan dengan menekan tombol Enter yang ada pada keyboard untuk melanjutkan proses instalasi."

Gambar 8.15 Konfirmasi untuk membuat password untuk user root database

Sumber: https://dc614.4shared.com/img/ PjbOk5V5ee/s23/16694eae128/bb8mr12Set root password? [Y/n] Y

k. Langkah selanjutnya, memasukkan kata sandi (new password) dan verifikasi kata sandi (re-enter password) untuk user root di database server yang baru. Guna mengakhiri proses pembuatan password tekan tombol Enter yang ada pada keyboard. 

Gambar 8.16 Menentukan password user root database server

Sumber: https://dc392.4shared.com/img/IDT7pW0Qgm/ $23/16694eae8f8/bb8mr13

1.      Setelah itu, sistem akan memberikan konfirmasi untuk menghapus Anonymous user. Secara langsung pengguna dapat menekan tombol Enter untuk melanjutkan langkah berikutnya. 

Gambar 8.17 Menghapus Anonymous user pada database server

Sumber: https://dc392.4shared.com/img/x-ljlryegm/ $23/16694eaf898/bb8mr14

m. Selanjutnya, menentukan pilihan "disallow root login remotely” yang melarang user root untuk login menggunakan metode remote. User dapat secara langsung menekan tombol Enter untuk melanjutkan langkah berikutnya.

Gambar 8.18 Konfigurasi melarang user root login via remote

Sumber: https://dc392.4shared.com/img/ywpmQ4oXfi/$23/16694eb0068/bb8mr15

n. MariaDB server secara default melakukan instalasi dan membuat database bernama test. Oleh sebab itu, sistem akan meminta konfirmasi untuk menghapus database tersebut. Secara langsung, user dapat saja menekan tombol Enter untuk melanjutkan langkah berikutnya. Activities Terminal

Gambar 8.19 Konfirmasi untuk menghapus database bernama "test"

Sumber: https://dc614.4shared.com/img/9R3NU2Vsfi/ $23/16694eb1008/bb8mr16


 Link Absen :

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSdMQeASbkoxHdutPnmqoUnB3uYvuwhN3-p4-zO42zeBXF18mQ/viewform?usp=sf_link

 


0 komentar:

Posting Komentar